Halo, Rekan Penggiat Teknologi. Di tulisan kali ini saya akan berbagi tutorial tentang simulasi program Pintu Garasi Otomatis menggunakan program PLC CX-Programmer serta simulasi di HMI menggunakan CX-Designer. Program yang akan dibuat berdasarkan beberapa ketentuan dibawah ini: A. Mobil datang mendekat ke garasi Sensor-1 mendeteksi mobil yang dikenal, pintu bergerak membuka sampai limit switch-1 on, atau sensor-2 berubah dari HIGH menjadi LOW. Selama Mobil bergerak masuk melewati pintu garasi maka sensor-2 menjadi HIGH, setelah badan mobil masuk seluruhnya ke garasi maka sensor-2 berubah menjadi LOW. Setelah sensor-2 LOW atau limit switch-1 ON, maka pintu bergerak menutup sampai limit switch-2 on. B. Mobil akan keluar garasi Sensor-3 mendeteksi mesin mobil hidup, maka pintu bergerak membuka sampai limit siwtch-1 on, atau sensor-2 berubah dari HIGH menjadi LOW. Mobil bergerak keluar melewati pintu garasi maka sensor-2 statusnya menjadi HIGH, setelah badan mobil seluruhnya be...
Halo, Rekan Penggiat Teknologi. Di tulisan kali ini saya berbagi tutorial tentang simulasi rangkaian starter motor DOL (Direct On Line) dan Star-Delta. Dibawah ini juga saya lampirkan wiring diagram untuk DOL maupun Star-Delta.
- DOL (Direct On Line)
Wiring Diagram Starter Motor DOL
- Star - Delta
Star awal dilakukan dalam koneksi bintang dan kemudian motor beroperasi normal dalam koneksi delta. Pengendalian bintang ke delta dapat dilakukan dengan sakelar mekanik Y /Δ atau dengan relay / kontaktor magnit.
Wiring Diagram Starter Motor Star Delta
Untuk lebih jelas silahkan simak video berikut ini.
Comments
Post a Comment